Tenggiri woku

Dipos pada February 2, 2022

Tenggiri woku

Anda sedang mencari inspirasi resep Tenggiri woku yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tenggiri woku yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tenggiri woku, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tenggiri woku enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tenggiri woku sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tenggiri woku memakai 21 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Salah satu menu favorit di rumah. Kalau doyan pedes, cabainya bisa mix dengan cabai rawit ya. Minggu 2 #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tenggiri woku:

  1. 500 gr ikan tenggiri
  2. 5 lembar daun jeruk
  3. 1 lembar daun pandan, diikat simpul
  4. 1 lembar daun kunyit muda, diiris tipis
  5. 250 ml air
  6. 1 batang sereh, digeprek
  7. 50 gr daun kemangi
  8. 1 batang daun bawang, dipotong
  9. 1 buah tomat, iris
  10. 1/2 sdm air perasan jeruk nipis
  11. 10 gr gula Jawa
  12. 1/2 sdt garam (sesuai selera)
  13. 2 sdm minyak goreng
  14. Bumbu halus:
  15. 6 siung bawang merah (sekitar 50 gr)
  16. 15 gr bawang putih
  17. 1 ruas jari jahe
  18. 1,5 ruas jari kunyit
  19. 1 butir kemiri
  20. 1/2 batang sereh, diambil putihnya saja
  21. 5 cabai merah keriting (bisa mix rawit merah)

Langkah-langkah untuk membuat Tenggiri woku

1
Hangatkan minyak, tumis bumbu halus dan sereh yang digeprek hingga wangi dan tanak.
Tenggiri woku - Step 1
2
Masukkan daun jeruk, irisan daun kunyit, daun pandan, dan irisan daun bawang lalu masak lagi hingga wangi.
Tenggiri woku - Step 2
3
Masukkan ikan tenggiri lalu aduk hingga terbalut bumbu.
Tenggiri woku - Step 3
4
Tuang air, masukkan gula Jawa dan garam bertahap agar tidak keasinan.
Tenggiri woku - Step 4
5
Masak hingga ikan matang, bumbu meresap, kuah menyusut dan agak mengental lalu tambahkan daun kemangi.
Tenggiri woku - Step 5
Tenggiri woku - Step 5
6
Setelah kemangi agak layu, tambahkan air perasan jeruk nipis kemudian aduk rata. Sajikan.
Tenggiri woku - Step 6
Tenggiri woku - Step 6
Tenggiri woku - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Amplang Ikan Tenggiri Khas Kalimantan Timur

Amplang Ikan Tenggiri Khas Kalimantan Timur

Jika berkunjung ke Kalimantan Timur, tidak lengkap jika tidak membawa pulang Amplang. Amplang sejenis kerupuk dengan cita rasa dan aroma ikan yang khas. Makanan ringan khas Katim yang bercita rasa gurih ini adalah oleh-oleh wajib bagi wisatawan yang bertandang ke Kalimantan Timur. Amplang biasanya di buat dengan daging ikan. Umumnya menggunakan ikan tenggiri, ikan belida, ikan pipih dll. Walaupun saya asli kalimantan, tapi baru kali ini saya membuat amplang sendiri. Cara pembuatannya cukup sederhana, hanya saja saat menggorengnya perlu tenaga ekstra. Menggorengnya cukup lama dan selama menggoreng harus selalu di aduk agar hasilnya cantik dan mulus. Source: @Annaswa_ZA #Barampaan #Barampaan_Amplang #PesonaKulinerIndonesia #PekanRekreasi #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Paser

Day. 218 Bakso Tenggiri Goreng (13 month+)

Day. 218 Bakso Tenggiri Goreng (13 month+)

Lebih doyan tofunya daripada baksonya. Baksonya ga kenyal ya ini. Kalo mau kenyal, bisa ditambah tapiokanya.

Otak-otak tengiri

Otak-otak tengiri

Otak-otak tengiri untuk takjil buka puasa dengan saus kacang #festivalramadancookpad #cabeku

Soup Filet Ikan Tengiri

Soup Filet Ikan Tengiri

Favorit anak anak... Kalo dimasakin Soup Ikan Tengiri gak pake basa basi langsung ambil nasi... Biasanya klo disrh makan susahnya minta ampun... Tapi kali ini soup belum matang udh nunggu di meja makan... Daaaannn.... Bisa" belum smpe sore jg langsung tuntas ini soup.... 😃😃 Anak" doyan banget krn soup ini tdk amis dan rasanya segaarr banget apalg maemnya pake sambel... Hmmm mantuuull bangeeettt 👌😘 #JelajahResepRumahan #CookpadCommunity_Malang

5 Orang
30 - 45 menit
Kepala Ikan Tenggiri Masak Bumbu Kuning

Kepala Ikan Tenggiri Masak Bumbu Kuning

Malas kalau ikan digoreng, pletak pletok, dapur agak kotor dan minyaknya tidak terpakai lagi, ya saya coba cari lain supaya bisa dimakan yaitu dimasak bumbu kuning, bumbunya pun beli jadi jadi gampang masaknya. Kepala ikannya pun sisa satu saja. #ikantenggiri #bumbukuning #kunyit #bumburempah #rempah-rempah #ikangoreng #ikankuah #dapoerlia #cookpad

1 orang
15 menit
Tempura Tenggiri Simpel dan Enak

Tempura Tenggiri Simpel dan Enak

Dari dulu pingin banget buat tempura sendiri. Soalnya temen kantor sering dibuatin ibunya. Karena sudah nikah dan tinggal sendiri sama suami, harus bisa masak semua yg dipengenin. Ga bisa ngandelin ibuk lagi. Jadilah resep ini yg dasarnya dari cerita temen saya, ditambah info di internet, dan modifikasi sendiri. Simpel dan enak banget. #DariPengenJadiBisa

20 porsi
Pempek ikan tenggiri

Pempek ikan tenggiri

#RamadhanPenuhIdeMasakan #FestivalRamadhanCookpad

porsi banyak
±30 menit
Ikan woku tenggiri

Ikan woku tenggiri

2 orang
45 menit
Tekwan Ikan Tenggiri Sederhana

Tekwan Ikan Tenggiri Sederhana

minus jamur kuping, warnanya jadi kurang enak diliat.. tapi hasilnya enak kok walau tanpa jamur kuping ☺️

Batagor Ikan Tenggiri

Batagor Ikan Tenggiri

Sumber : Mami Cay dengan variasi

Pepes kemangi ikan tenggiri

Pepes kemangi ikan tenggiri

Lagi nggak musim ikan kembung, pake tenggiripun enak juga lah ya 😆

2 porsi
Bakso ikan tenggiri

Bakso ikan tenggiri

Dikarenakan ga suka dan gak doyan daging merah, jadinya bikin bakso ikan aja..

6 porsi
30min
Asem-asem ikan tenggiri

Asem-asem ikan tenggiri

Karena stok ikan tenggiri masih banyak di kulkas bingung mau masak apa, ke idean lah buat asem-asem ikan tenggiri ternyata enak rebus agak lama dikit ikan tdk hancur..

4 porsi
40 menit
Pempek Tengiri

Pempek Tengiri

Tiba2 pengen makan pempek dan ada stock di kulkas ikan tengirinya dikit.. tp tetep berasa banget juga ikannya.. yummy semua suka.. bahan2nya jika sudah di rebus bs simpan freezer sampai 1bulan ya.. #PejuangGoldenApron2

Ikan tenggiri Tauco

Ikan tenggiri Tauco

Ikan tauco ini rasa nya asin manis pedas. Cocok dimakan dengan nasi ataupun bubur.

2-3 porsi
#7.GBA. Gulai Ikan Tenggiri Telur Puyuh

#7.GBA. Gulai Ikan Tenggiri Telur Puyuh

Ayooo...hari ini kita makan ikan lagi. Aktor utamanya sih masih sama🤭...si ikan. Hanya kali ini dengan olahan yang saya sebut gulai kental. Resep asli pakai telur puyuh & daun kemangi, tapi berhubung saya lupa beli, jadi saya skip🤦‍♀️🙏. Ya apapun namanya yang penting perut kenyang, hati senang. Monggo maem bund😉. Source 👉 Yovita Onggie #PejuangGoldenBatikApron