Pethol Tekwan Ikan Tuna

Dipos pada March 14, 2022

Pethol Tekwan Ikan Tuna

Anda sedang mencari inspirasi resep Pethol Tekwan Ikan Tuna yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Pethol Tekwan Ikan Tuna yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Pethol Tekwan Ikan Tuna, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Pethol Tekwan Ikan Tuna enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pethol Tekwan Ikan Tuna sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pethol Tekwan Ikan Tuna memakai 9 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Berawal dr kopijos rekreasi palembang, manda jd pengen nyoba buat tekwan sendiri. Nemulah resepnya dek @Izza_2427 yang endulita ini. Karena manda g nemu ikan tenggiri di pasar, manda pilihlah ikan tuna. Rasanya tetep enak n gurih kok, walau warna lebih kusem jika dibandingkan dengan ikan tenggiri tapi tidak mengurangi kenikmatannya kok.. bahkan ini sebelum buat kuah, manda cocolin dg saus aja nikmat.. 🤣🤭 Source : @Izza_2427 #Cookpadcommunity_Yogyakarta #Kopijos #SelaluIstimewa #PejuangGoldenBatikApron #Kopijos_Manasin

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pethol Tekwan Ikan Tuna:

  1. 300 gram daging ikan tuna (aslinya tenggiri)
  2. 150 gram tepung tapioka, (me : rosebrand)
  3. 1 butir putih telur
  4. 3 siung bawang putih (haluskan)
  5. 1 Sdt garam halus
  6. 1/2 sdt kaldu jamur
  7. 50 ml air es
  8. 1 sdm minyak goreng
  9. 1 ltr air

Langkah-langkah untuk membuat Pethol Tekwan Ikan Tuna

1
Siapkan bahan, uleg bawang putih hingga halus. Sisihkan
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 1
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 1
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 1
2
Campur semua bahan jadi 1 (kecuali tapioka), manda gunakan chopper. bisa juga gunakan foodprocessor. proses hingga semua tercampur rata dan menjadi adonan daging yang halus.
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 2
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 2
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 2
3
Tambahkan tapioka, proses hingga tercampur rata dan adonan bisa dipulung.
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 3
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 3
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 3
4
Rebus air dengan ditambahkan minyak goreng hingga mendidih. pulung dengan jari adonan tekwan td. masak hingga adonan mengapung. (bentuk mmg abstrak ya, bergerindil tdk mulus seperti bakso). setelah mengapung angkat dan siap disajikan dengan kuah. bisa juga disimpan dalam frezzer jika sewaktu2 mau digunakan.
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 4
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 4
Pethol Tekwan Ikan Tuna - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Pempek Crispy untuk Frozen Food

Pempek Crispy untuk Frozen Food

Sumber : @Dapursesma Pempek crispy ini garing banget begitu di kunyah bunyinya kres..kres.. 😋 Dan cocok banget sbg stok frozen, krn akan lbh garing hasil gorengnya setelah di bekukan .... Oh ya disini dalam proses pencampuran air dg ikan sebaiknya menggunakan blender/food prosesor agar lbh halus, saya ga pake krn malas mengeluarkan peralatan 😅 #MenuFrozenFoodWongKito #RamadanCamp_Misi4 #CookpadCommunity_Palembang #PejuangGoldenBatikApron

Pempek Adaan

Pempek Adaan

Nemu resep ini di ig mbak Icha Irawan, resep mbak xanderskitchen. Akhirnya coba di recook, walau hasil yang saya kurang bagus, rasanya tetap enak 😋.

Mangut kepala manyung

Mangut kepala manyung

3 orang
1 jam
Pempek Crispy kribo

Pempek Crispy kribo

Diresep sebelumnya saya pernah membuat pempek kulit crispy dari kulit ikan tenggiri, kali ini menggunakan daging tenggiri. Untuk warnanya kalau pakai kulit agak gelap, sedangkan kalau pakai daging tenggiri, hasil pempek cenderung putih... Paling enak dinikmati ketika baru angkat habis digoreng dan masih panas... 😍 #rekreasi_palembang #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_palembang #cookpadcommunity_id #cookpad_id #resepwongkito #wongkitogalo

30 pcs
1 Jam
Pempek Sutra

Pempek Sutra

10 orang
2 jam
Pempek Belah alias Pempek Cerewet

Pempek Belah alias Pempek Cerewet

Assalamualaikum. Dalam agenda setor #ResepWongKito bareng #CookpadCommunity_Palembang dan #CooksnapResep_Desfita kali ini bikin pempek belah, tapi kalo mami desfita sebutnya ini pempek cerewet

Pempek Ikan Kakap

Pempek Ikan Kakap

Alhamdulillah akhirnya Nemu resep yang pas dan mudah buat pemula kayak aku.

Pempek Lenjer

Pempek Lenjer

Besok adalah Hari Raya Idul Adha 1441 H. Disetiap acara-acara besar seperti ini, wong Palembang khususnya keluarga kami selalu membuat pempek sebagai cemilan dirumah, baik dihidangkan saat menjamu tamu lebaran, atau sekedar untuk makan sendiri. Namun pada masa pandemi ini, tidak ada tamu yg datang, jadilah pempek ini dinikmati untuk keluarga saja. Selain enak dan gurih, pempek juga bikin kenyang lho, apalagi pempek lenjer bisa divariasikan macam2, dipotong kecil2 untuk rujak mie, atau dibuat jadi lenggang ala2 yang dicampur telur, mantapp..

Pempek Kapal Selam

Pempek Kapal Selam

Ikan Tenggiri Setelah kemarin buat dengan ikan kakap. Pempek adalah salah satu makanan tradisional khas Palembang. Makanan yang diolah dari Ikan dan Sagu ini bisa dengan sangat mudah ditemukan di Kota Palembang. Pada awalnya Pempek dikenal dengan nama ‘Kelesan’ sebutan untuk alat yang digunakan untuk menghaluskan daging ikan berbentuk cembung dengan semacam kuping di sisi yang berhadapan. Memang, cara pembuatan pempek adalah di-‘keles’ (ditekan-tekan di atas semacam alas yang menyerupai papan cucian. Awalnya ‘penekan’ atau alat untuk menghaluskan ikan terbuat dari batok kelapa yang diberi lubang-lubang. Tetapi alat tersebut pada masa kini telah digantikan dengan mesin penggiling. Nama pempek kemudian menjadi populer di Palembang diyakini karena dulunya pempek dijual oleh ‘Apek’, sebutan untuk lelaki tua keturunan Cina. Jadi, ketika Apek menjajakan ke masyarakat, masyarakat akan memanggilnya dengan ‘pek…pek’, sehingga lama-kelamaan kata ‘pek’ berubah menjadi ‘pempek’. Walau sesungguhnya cerita ini masih perlu didalami kembali. *wikipedia Resep asli dari uni Adis Sabrina https://cookpad.com/id/resep/1494288-pempek-kapal-selam?invite_token=nta7YAnA31fupb8T3Nfx7fMT&shared_at=1613630029 #TamuCode_Adis #RecookDepok_Pempek #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia #PejuangGoldenApron3 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis

8 pcs
Pempek Kulit

Pempek Kulit

Pempek kulit memiliki bahan dasar yang paling berbeda dari pempek Palembang lainnya. Dari namanya saja bisa kita tebak bahwa bahan dasarnya adalah kulit ikan. Ya, benar sekali bahwa bahan dasar utamanya adalah kulit ikan. ... Sehingga pempek yang dihasilkan juga berwarna lebih terang dan lebih wangi. Link resep asli dari mba Adis Sabrina https://cookpad.com/id/resep/6211429-pempek-kulit-bandungrecook_yeannirachmat?invite_token=L6FrRcvHXQzo13rgjrbDTRqh&shared_at=1613777677 #RecookDepok_Pempek setelah kedatangan #TamuCode_Adis di #CookpadCommunity_Depok terimakasih atas semua sharingnya 🙏 #PejuangGoldenApron3 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

18 pcs
Tekwan

Tekwan

#pejuanggoldenbatikapron #cookpadcommunity_kalbar #cookpadindonesia

Siomay Bungkus Sawi

Siomay Bungkus Sawi

Pekan kali ini kita lebih mengenal keluarga Sayur Sawi yuk. Menurut klasifikasi, sawi masuk satu famili dengan Cruciferous atau kubis-kubisan. Jadi kerabat terdekat sawi adalah brokoli, kale, dan kembang kol. Kandungan dari sayuran tersebut tidak jauh berbeda. Nah saya kali ini memasak dari keluarga sawi putih. Sawi putih juga banyak digunakan di asia Timur selain populer juga di Indonesia. Seperti di korea juga digunakan untuk membuat kimchi. Saya menggunakan sawi untuk menggulung siomay. Source : Ibu Anita Joyo (Ig) #PekanPosbarSawi #cookpadcommunity_surabaya #PejuangGoldenApron3 #dapoertara #emaknusantarakreatif #HuntersInAction #dapoertara

Bakmi ikan bangka

Bakmi ikan bangka

Pertama x bikin..biasanya bikin sama ma2😅.. Berhubung skrg ud jauh dan kangen berat sama bakmi,,akhirnya coba2 bikin sndri..😁

Tekwan ikan

Tekwan ikan

Dapet kiriman jeruk kunci, kebetulan pas belanja nemu ekor ikan tengiri bagus, cuz lah bikin Tekwan #PejuangGoldenApron3

Gulai Ikan Khas Minang

Gulai Ikan Khas Minang

Alhamdulilah bisa terselesaikan setelah mengikuti sharing tentang masakan minang yang telah di beeikan oleh mba @desmawatikuretangin makasih telah beekunjung ke Malang , makasih juga atas sharing ilmu nya... Enak banget perdana buat alhamdulilah bikin ketagihan... 😍😍😍 #PejuangGoldenBatikApron #BromoColam #BromoWithDesmawatiKuretangin #Bromo_MasakanMinangLamakBana #CookpadCommunity_Malang #Cookpad_indonesia #Cheylvia

Siomay Bandung

Siomay Bandung

9 December 2021 Liat ikan tenggiri,enaknya di bikin siomay ala abang2 yuk... Source by @dtvri_94 #DirumahAja#

236. Tahu Bakso Frozen

236. Tahu Bakso Frozen

Source : @iftitah_kurniasari Clue #RamadanCamp_Misi4. "Simpan aku difreezer, panaskan lalu hidangkan!". Nah jawabnya Frozen Food Aq memilih Tahu Bakso karena aq suka sekali. Praktis bisa disimpan di frozen dan bisa dinikmati sewaktu2 pas pengen hehe... Sebenarnya dalam pembuatan bakso yang paling bagus itu pake daging yang segar dan blm masuk kulkas. Karena aq masih punya stok ikan tenggiri jadi aq kali ini tidak pake ikan segar hanya memanfaatkan isi kulkas sambil bersih2 stok yang ada😄. Sayang kalo ga terpake😊. Terima kasih atas sharing dan ilmunya mbak Ita. Sangat bermanfaat sekali untuk menyambut Ramadhan yg indah ini. Kali ini daging aq ganti dengan memanfaatkan ikan tenggiri yg masih ada. Dan rasanya tetap endes bingit. Bisa cek di link berikut ya https://cookpad.com/id/r/16100582 #NgacoFrozenFood_IftitahKurniasari #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #CeritaDapurHariIni #CookpadCommunity_Surabaya Week 9