Otak-otak tenggiri

Dipos pada February 24, 2022

Otak-otak tenggiri

Anda sedang mencari inspirasi resep Otak-otak tenggiri yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Otak-otak tenggiri yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Otak-otak tenggiri, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Otak-otak tenggiri enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Otak-otak tenggiri adalah Untuk 29 pcs. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Otak-otak tenggiri sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Otak-otak tenggiri memakai 17 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Salah satu makanan favorite mamak yg menular ke kiddos “wokeeya” Ini salah satu cara menyiasati anak-anak yg susah makan ikan Alhamdulillah kiddos lahap makan nasi lauk otak-otak 😊👌🏼

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Otak-otak tenggiri:

  1. 300 gram ikan tenggiri
  2. 1 bks santan kara
  3. 10 sdm tepung sagu/tapioka
  4. 1 sdt garam
  5. 1 sdt gula
  6. 1 sdt merica bubuk
  7. 1 btr telur
  8. 4 sium bawang putih
  9. 5 sium bawang merah
  10. 1 batang daun bawang di iris tipis
  11. secukupnya Air es
  12. Bahan saos cocolan
  13. 10 butir tomat ceri dihaluskan
  14. 1 sdm pasta cabe merah
  15. 1/4 sdt garam
  16. 1 sdm gula pasir
  17. 200 cc air

Langkah-langkah untuk membuat Otak-otak tenggiri

1
Ikan tenggiri yg sudah dihaluskan dicampur kesemua bahan diaduk rata, kemudian ditambahkan air es sedikit (kurleb 30ml). Koreksi rasa ya buibu (cicipin)
2
Setelah adonan tercampur rata, ambil adonan 1 sendok makan pipihkan didaun pisang kemudian gulung & streples
Otak-otak tenggiri - Step 2
3
Kukus selama 15 menit, kemudian bakar sampai daun agak gosong (bisa juga langsung dibakar). Sajikan dengan sambal favorit 👌🏼
Otak-otak tenggiri - Step 3
Otak-otak tenggiri - Step 3
4
Campur semua bahan cocolan kedalam panci, masak sampai mendidih dgn api kecil (kurleb 15 menit). Setelah itu koreksi rasa (pedas, manis, asam, asin) & matikan api. Sambal saos cocolan siap dihidangkan.
Otak-otak tenggiri - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Perkedel ubi+ikan tengiri

Perkedel ubi+ikan tengiri

Resep ini cocok digunakan sebagai snack balita. Bila balita cenderung menyukai rasa asin bisa disesuaikan pada bumbunya karena rasa dasar ubi yang manis. Bentuknya juga bisa disesuaikan yang menarik menurut balita. Bila dibuat kecil-kecil bisa untuk melatih agar balita bisa makan sendiri. Selamat mencoba :)

4 orang
45 menit
[23] Pempek Ikan Tenggiri

[23] Pempek Ikan Tenggiri

Setelah sukses bikin pempek Dos, aku coba naik level bikin yang pake ikan tenggiri. Ternyata simple dan enak.

Bakso Ikan Tengiri

Bakso Ikan Tengiri

Bikin bakso ikan sendiri, lebih hemat, lebih sehat dan rasanya enak laahh, ini saya masak kuah dan di goreng juga..endeesss

Ikan tengiri masak taoco..

Ikan tengiri masak taoco..

Lagi pingin masak yg ada taoco nya... jatuh pilihan pada ikan tengiri, bongkar kulkas adanya taoco asin dan asem dah gpp aku pake yg asin aja.... oiya aku lupa ini resepnya cik Tintin Rayner lo, aku modif dikit sesuai bahan yg ada... 😅😅😅

Kellah pateh (madura)/tenggiri kuah santan

Kellah pateh (madura)/tenggiri kuah santan

#tantangandiakhirtahun #masakdiakhirtahun Masakan favorit kluarga turun temurun dr nenek klo dah msk menu ini makanx nambah trs...pokokx manteb bngt...

-+30 mnt
MPASI 7M, Menu 4* Bubur Nasi Ikan Tenggiri

MPASI 7M, Menu 4* Bubur Nasi Ikan Tenggiri

Menu pertama ada ikannya, semoga ga alergi Baby Dyl nya #berburucelemekemas #resolusi2019

3 porsi
40 mnt
Tenggiri Saos Tomat

Tenggiri Saos Tomat

Udah lama banget ga masak ini...ikan ny baru beli kemarin jadi masih fresh bgt..yuk di coba

2 orang
Ikan Tenggiri Asam Manis

Ikan Tenggiri Asam Manis

Ikan tenggiri udah jadi favorit keluarga bgt. Dimasak apapun enak banget.

Otak-otak ikan tenggiri rumahan

Otak-otak ikan tenggiri rumahan

Anak2 susah sekali makan ikan... lihat2 di tv ada anak2 suka jajanan otak2.. kebetulan libur bisa cari2 ikan tenggiri segar dan browsing resep2 otak2.. jadilah diblended dari berbagai nacam resep.. alhasil anak2 suka otak home made ini.. di cemil atau dijadikan lauk saat makan.. rasanya mantap dan tdk terlalu kenyal...

Sambal Ikan Asin Tenggiri

Sambal Ikan Asin Tenggiri

Hayoo cookpaders disini ada yang suka makan ikan asin gak ? Ikan asin adalah ikan yang melalui proses pengawetan dengan cara di keringkan dan diberi banyak garam. Jadi yang memiliki riwayat tekanan darah tinggi sebaiknya jangan mengkonsumsi ikan asin dalam jumlah banyak ya 😊 Hari ini saya bikin ikan asin buat ayah saya yang katanya rindu sama ikan asin tenggiri jadi daripada cuman digoreng saya bikinlah versi sambalnya. Simple kok mom , yuk disimak 😊 #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity

Ikan Tenggiri Masak kecap

Ikan Tenggiri Masak kecap

#Indonesianfood #PejuangGoldenApron2

Fish Nugget (Tengiri)

Fish Nugget (Tengiri)

Baru pertama kali bikin, cari olahan ikan yang gampang utk tiap saat disajikan. Punya resep nugget Ayam Dari XanderKitchen, saya ganti bahannya jadi tengiri karena CeCe alergi Ayam....uenakkkk rasanya dan wangi ikan banget.... Nugget homemade bisa tahan maksimal 3 bulan, tapi dijamin sebulan uda habis deh 😂 #PejuangGoldenApron2

Siomay Tenggiri High Protein Diet

Siomay Tenggiri High Protein Diet

Untuk menjaga badan saya selalu bagus... saya selalu makan makanan buatan sendiri tidak pernah jajan untuk menghindari GULA, GARAM & MINYAK yang biasa dipakai para pedagang makanan... Siomay per pc 50gr kandungan gizi : Protein 10.7g Kalori 60.5kal