38. Asam Pedas Kepala Ikan

Dipos pada March 23, 2022

38. Asam Pedas Kepala Ikan

Anda sedang mencari inspirasi resep 38. Asam Pedas Kepala Ikan yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 38. Asam Pedas Kepala Ikan yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 38. Asam Pedas Kepala Ikan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 38. Asam Pedas Kepala Ikan enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 38. Asam Pedas Kepala Ikan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 38. Asam Pedas Kepala Ikan memakai 16 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saya dapat gratis kepala ikan tenggiri dari tukang ikan langganan , biasa tukang ikan akan bantu bersihkan isinya , jadi kita tinggal cuci bersih dan eksekusi. Untuk masak asam pedas boleh pakai kepala ikan ataupun ikan lainnya yah. Bumbu halus saya gunakan blender biar praktis.saya tidak pakai bawang putih yah... selamat mencoba... #PejuangGoldenApron3 #KepalaIkan #MasakPindang #AsamPedas #CookpadCommunity_Jakarta

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 38. Asam Pedas Kepala Ikan:

  1. 2 ekor Kepala Ikan Tenggiri, belah 2
  2. 700 ml air
  3. 1 bh Jeruk nipis
  4. Bumbu halus :
  5. 6 btr Bawang Merah
  6. 6 bh Cabe keriting
  7. 10 btr cabe rawit merah
  8. Seruas kunyit
  9. Bahan cemplung :
  10. 4 Bh tomat ceri atau 1 bh tomat besar, belah
  11. 10 bh Belimbing wuluh,,belah 2
  12. 10 bh Cabe rawit, utuh
  13. 3 bh Cabe hijau besar utuh atau belah 2, buang biji
  14. 2 batang Serai, geprek
  15. 2 cm Jahe, geprek
  16. Secukupnya Garam, Gula dan Kaldu Jamur

Langkah-langkah untuk membuat 38. Asam Pedas Kepala Ikan

1
Cuci bersih kepala ikan yang telah dibersihkan isi dalamnya. Lumuri jeruk nipis, diamkan 15 menit, cuci kembali lalu tiriskan (wien campur ikan kecil)
38. Asam Pedas Kepala Ikan - Step 1
2
Panaskan sedikit minyak lalu tumis bumbu halus hingga wangi, masukkan serai, aduk sampai bumbu matang, masukkan air, biarkan mendidih
38. Asam Pedas Kepala Ikan - Step 2
38. Asam Pedas Kepala Ikan - Step 2
3
Setelah air mendidih, masukkan cabe rawit utuh, cabe hijau, tomat, belimbing wuluh, aduk rata, masukkan garam,gula dan bubuk kaldu jamur., Aduk dan tes rasa
38. Asam Pedas Kepala Ikan - Step 3
38. Asam Pedas Kepala Ikan - Step 3
4
Masukkan ikan/kepala ikan, masak sampai ikan matang dan bumbu meresap.
38. Asam Pedas Kepala Ikan - Step 4
38. Asam Pedas Kepala Ikan - Step 4
5
Angkat dan sajikan....rasanya asem" segar sekali...😍
38. Asam Pedas Kepala Ikan - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Siomay ikan homemade

Siomay ikan homemade

5 orang
30 menit
Mie Koba (Mie Kuah ikan) Khas Bangka Belitung

Mie Koba (Mie Kuah ikan) Khas Bangka Belitung

Saya pernah tinggal di beberapa kota, salah satunya di Prov.BangkaBelitung karna ayah saya tugas disana saat itu. Walau sudah tidak tinggal lagi disana, ibu saya masih suka membuat mie koba kuah ikan sampai sekarang 😊. Beneran enak banget mi koba ini. Rasa kuahnya gurih, asam asin pedas.. segerrrr. Lebih nikmat dimakan saat masih hangat.. hmmm nikmatnya 😋. Mie Koba buatan ibu saya rasanya sama dengan resep dibawah ini hanya terletak di variasi pengolahan bumbu/bahan saja. Kalau ibu saya, jahenya di geprek. Untuk sayurannya, ibu saya tidak memakai tauge tapi sawi hijau saja tanpa seledri. Untuk sambalnya juga tergantung selera saja. Ibu saya lebih sering menggunakan sambal kecap. Sejarah mie koba awalnya Seseorang bernama Pak Iskandar yang merupakan pendiri pertama mie koba kerap diundang untuk membawa mie olahannya sebagai perwakilan dari kabupaten Bangka Tengah. Respon di masyarakat pun begitu baik. Bupati Bangka Tengah saat itu kemudian memberi nama Mie tersebut sebagai Mie Koba. SC : Charis ⚘Resep Ke 186⚘ #GoldenApron_TheNextLevel #PejuangGoldenApron3 (Week_41) #PekanRayaMie

+_ 5 porsi
Tekwan kuah udang

Tekwan kuah udang

Ini masakan andalan kl lagi rindu palembang,, walaupun tinggal di rantau tetep makannya palembang,. Rindunya lumayan terobati sama tekwan dan biasanya aku buat pempek jg,,, biar komplit rasa palembangnya... tp ini resep tekwannya dlu ya... #iduladhawongkito #palembang #dirumahaja

Bakso Ikan Kuah Segar

Bakso Ikan Kuah Segar

Dikirimin bakso ikan tenggiri asli yang buanyak banget dari tante, sempet bingung kuahnya dibikin kaya gimana yaaaa. Jadilah kuah segar yang strong banget aroma daun jeruk dan serreh nya, asli ini segee banget dimakan pas siang hari dan dikasih sambil beuh edunnnn. Yang penasaran langsung cobain aja yak resepnya, Happy Recook ♥

3 porsi
20 menit
Pempek Ikan Kakap

Pempek Ikan Kakap

Ini dia kuliner khas Palembang yg ga pernah membosankan karena banyak dijual di kota Palembang, ada ala resto, ada jg ala pinggiran jln. Pokoknya tiada hari tanpa pempek deh. Yg biasanya pempek itu berbahan dasar ikan tenggiri, tp kali ini saya pakai ikan kakap, yg gampang didapatkan dimanapun. Dan bedanya, kalau ikan tenggiri agak lebih lembut dibandingkan ikan kakap. Juga disini saya coba mengolahnya tanpa menggunakan telor. Jadi saya cooksnap resepnya mbak @wulanandri & ternyata rasanya sama-sama enak, malah lebih lembut ini lho. Tentunya dengan sedikit modifikasi dari saya. Penasaran? Ayo dicoba yok... Source: 👉 Wulanandri #PekanPosbar #ResepWongKito #Basidoncek_SukoSuko #Cookpadcommunity_Palembang #Cookpadcommunity_Sumbar #CookpadIndonesia #WongKitoGalo #Sabtu_3721

Ikan Goreng Sambal Fiber Creme

Ikan Goreng Sambal Fiber Creme

Menu hari ini ikan goreng plus sambal 😉 Source sajiansedap #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar

Sup Kepala Ikan Khas Makassar

Sup Kepala Ikan Khas Makassar

Ini resep aslinya memakai kepala ikan asap.Saya ganti dengan kepala ikan tenggiri basah,ternyata enak juga lho. @anidyakitchen #PekanPosbar #SerbaDiRebus #DutaRecookBeraksi #DutaRecookKaltim #DutaRecookBontang #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang

Laksan Palembang

Laksan Palembang

Bebikinan laksan untuk arisan. Alhamdulillah, ibu-ibu yang hadir pada suka. Yuk, dicoba. BTW, laksan ini kesukaan si Abang. Tiap kali masak, pasti minta tambah. #CABEKU

Ikan kuah asam

Ikan kuah asam

keinget waktu makan di resto manado, kuahnya seger banget. Dr resep cookpad @falen ann.

Tekwan ikan

Tekwan ikan

Dapet kiriman jeruk kunci, kebetulan pas belanja nemu ekor ikan tengiri bagus, cuz lah bikin Tekwan #PejuangGoldenApron3

Pempek Kapal Selam

Pempek Kapal Selam

Ikan Tenggiri Setelah kemarin buat dengan ikan kakap. Pempek adalah salah satu makanan tradisional khas Palembang. Makanan yang diolah dari Ikan dan Sagu ini bisa dengan sangat mudah ditemukan di Kota Palembang. Pada awalnya Pempek dikenal dengan nama ‘Kelesan’ sebutan untuk alat yang digunakan untuk menghaluskan daging ikan berbentuk cembung dengan semacam kuping di sisi yang berhadapan. Memang, cara pembuatan pempek adalah di-‘keles’ (ditekan-tekan di atas semacam alas yang menyerupai papan cucian. Awalnya ‘penekan’ atau alat untuk menghaluskan ikan terbuat dari batok kelapa yang diberi lubang-lubang. Tetapi alat tersebut pada masa kini telah digantikan dengan mesin penggiling. Nama pempek kemudian menjadi populer di Palembang diyakini karena dulunya pempek dijual oleh ‘Apek’, sebutan untuk lelaki tua keturunan Cina. Jadi, ketika Apek menjajakan ke masyarakat, masyarakat akan memanggilnya dengan ‘pek…pek’, sehingga lama-kelamaan kata ‘pek’ berubah menjadi ‘pempek’. Walau sesungguhnya cerita ini masih perlu didalami kembali. *wikipedia Resep asli dari uni Adis Sabrina https://cookpad.com/id/resep/1494288-pempek-kapal-selam?invite_token=nta7YAnA31fupb8T3Nfx7fMT&shared_at=1613630029 #TamuCode_Adis #RecookDepok_Pempek #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia #PejuangGoldenApron3 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis

8 pcs
Pempek Palembang Terenak

Pempek Palembang Terenak

#PejuangGoldenApron3

Bakso Aci Kuah Seblak

Bakso Aci Kuah Seblak

Ada stock bakso aci, trus masih penasaran gimana caranya bikin seblak, akhirnya aku pakai ampas bakso aci ini dan aku bikin kuah seblaknya.

1 porsi
10 menit
250. Pindang Bumbu Rujak

250. Pindang Bumbu Rujak

Pada umumnya resep ini dimasak dengan cara dibungkus daun pisang lalu dikukus, tapi kalau ingin lebih praktis masaknya bisa langsung sekalian dimasak dengan bumbunya diwajan, lebih hemat waktu. Nah karena Coboy baru saja belajar membuat beberapa kreasi takir dari daun pisang bersama mbak @tyas_yodha, akhirnya jadi terinspirasi membuat takir persegi panjang sebagai wadah untuk pindang bumbu rujaknya biar sekali2 pepes pindang tampil dg daun pisang yg terlihat masih segar. Dan meski agak melenceng dari tutorial karena beberapa menit video nya ke skip 🙈, masih terlihat lumayan kan takirnya 😊 😊 Terima kasih banyak ilmunya ya mbak 🙏🏼🙏🏼, Barakallah 🤲🏼 #CoboyNgaco #CoboyNgacoBareng_TyasYodha #CoboyWani #Cooksnap #CoboyCooksnap #CookpadCommunity_Surabaya

Fish Skin

Fish Skin

Kemarin buat otak 2 kulit nya di manfaat kan jadi fish skin saja... IG : masak_itu_seru Youtube : Masak Itu Seru

2 Porsi
1 jam
Pempek Kapal Selam!

Pempek Kapal Selam!

Source : Uni Adis Disini aku buat 1/2 porsi aja karena gak nemu sagu yg sesuai. #RecookDepok_Pempek #TamuCode_Adis #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Depok

Pempek Ikan Tenggiri

Pempek Ikan Tenggiri

Yang namanya orang palembang, wajib punya stok pempek dan cuko dong di kulkas

1 porsi
60 menit
Tekwan

Tekwan

19.05.20 - Arti kata tekwan sendiri berasal dari kata "Berkotek Samo Kawan", yang dalam bahasa Palembang memiliki arti duduk ngobrol bersama teman. Selain pempek, tekwan adalah salah satu makanan khas Palembang, yang terbuat dari campuran daging ikan dan tepung tapioka. Biji tekwan biasanya dibentuk seperti bulatan2 kecil yang cenderung tidak bulat sempurna seperti bakso dan disajikan dalam kuah kaldu udang sehingga memiliki aroma seafood yang khas. . Hari ini orang rumah request dibuatkan tekwan karena katanya udah lama ga makan ini. Terakhir makan di salah satu restoran, tapi katanya rasanya tidak mirip dengan yang dulu pernah dimakan. Aku sendiri belum pernah makan tekwan yang asli, jadi sebenernya agak bingung juga rasa yang asli itu seperti apa. Tapi karena di rumah ada ikan tenggiri nganggur, juga penasaran seperti apa rasa tekwan, dengan modal nekat cobain bikin deh. . Aku sempet baca2 juga katanya kalau pake ikan gabus lebih enak, gurih dan tidak amis, tapi karena aku baru pertama kali coba, dan bahan yang ada di rumah hanya tenggiri, jadi aku simpan ilmunya dulu ajah ya. Mungkin untuk percobaan berikutnya aku baru coba pakai ikan gabus. . Kali ini, aku coba resepnya bunda diah didi dengan sedikit modif. Ternyata persiapannya cukup lama juga ya membuat tekwan, banyak perintilannya hehehe🤭

5-7 porsi
120 menit